Ada yang pernah main game Epic Skater sebelumnya?kalo pernah, secara garis besar gameplay dari game ini serupa dengan game Epic Skater. Di dalam game ini kita akan memainkan seorang karakter yang akan mengendarai skateboard yang sedang dikejar-kejar oleh polisi. Game ini memiliki mode game Survival disertai Quest-quest yang bisa kita selesaikan tiap kali bermain.

Semua gerakan karakter yang dimainkan kita kendalikan dengan gesture pada layar. Sebagai contoh untuk membuat karakter melompat bersama dengan skate boardnya kita harus menekan dan menahan layar, lalu untuk melakukan trik bisa dengan swipe dan tap pada layar. Beberapa item juga dapat kita purchase sebelum bermain.









Info

Size : Apk (50 Mb)

Requirement : 2.3.3+ | Offline

Genre : Action

Tested : Redmi Note (Mali-450 MP4)

7.5 / 10


Google Playstore


Post a Comment